La Tahzan - Tips Hadapi Bosan Dan Rakus Dari Kitab Al Hikam
Kita tentu pernah merasa Bosan dan Rakus , kecil atau besar di sadari atau tidak
lalu bagaimana kita akan menghentikan 2 sifat yang kurang bagus tsb ?
Admin sekedar berbagi tentang buku yang pernah di baca, semoga bermanfaat dan
Semoga Kita semua selalu dalam lindungan ALLAH SWT,
dan kelak mendapatat syafaat Rasullullah SAW, Aamiin .
Ketika Allah mengetahui bahwa kamu mudah bosan maka Allahmembuat beraneka ragam cara melakukan taat, dan pada saat Allah
mengetahui sifat asli ada pada dirimu maka Allah membiarkanmu
dalam beberapa saat agar keinginanmu tertuju pada pelaksanaan
Shalat dan tidak hanya sekedar melakukan shalat, karena tidak
semua orang yang shalat itu dapat melakukannya dengan sempurna
Karena pada hakikatnya shalat yang dapat memberikan
manfaat adalah shalat yang khusyu.
Dalam buku
Judul : Mutiara Hikmah Menjadi kekasih ALLAH ( terjemah syarah hikmah ) hal. 143
Penulis : M. Ali Maghfur syadzili Iskandar
Penerbit : Al - Miftah Surabaya
laporkan penyalah gunaah konten mohon kirim email ke ( semangatperindu@gmail.com )
*admin akan menghapus konten yang melanggar hak cipta